Monday, January 30, 2017

Contoh Kriteria Ketuntasan Minimum ( KKM )


PERHITUNGAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMUM



Nama Sekolah          :                                 Kelas/semester       : V (Lima) 1 (Satu)
Mata Pelajaran          :  IPA                         Tahun Pelajaran     : 2009/2010

STANDAR KOMPETENSI
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
KRITERIA PENENTUAN KKM
Hasil KKM dalam Aspek
KKM %
Kompleksitas
Daya Dukung
Intake Siswa
Pemahaman Konsep
Kinerja Ilmiah
MAKHLUK HIDUP DAN PROSES KEHIDUPAN
1.          Mengidentifikasi fungsi organ tubuh manusia dan hewan






1.1        Mengidentifikasi fungsi organ per-nafasan manusia
-         Mengidentifikasi alat pernapasan pada manusia
-         Menyebutkan alat pernapasan pada manusia
-         menggambar alat pernapasan dan mendemonstrasikan cara kerjanya
-         Menjelaskan penyebab terjadinya gangguan pada alat pernapasan manusia, misalnya menghirup udara tercemar, merokok dan terinfeksi oleh kuman
-         Membiasakan diri memelihara kesehatan alat pernapasan






1.2        Mengidentifikasi fungsi pernafasan hewan misalnya ikan dan cacing tanah
-         Mengidentifikasikan alat pernapasan pada hewan ikan dan cacing tanah
-         membuat model alat pernapasan pada ikan dan cacing tanah
-         Menyebutkan alat pernapasan hewan lainnya, seperti burung, katak, lumba-lumba
-         Menyebutkan fungsi alat pernapasan pada hewan-hewan tersebut






1.3        Mengidentifikasi fungsi organ pencernaan manusia dan  hubungannya dengan makanan dan kesehatan
-         Mengidentifikasi alat pencernaan makanan pada manusia
-         Menyebutkan fungsi alat pencernaan pada manusia
-         Mencari informasi beberapa macam penyakit yang berhubungan dengan pencernaan
-         Mempraktikkan hidup sehat untuk menjaga kesehatan alat pencernaan
-         Mengidentifikasi makanan bergizi
-         Membuat daftar menu makanan bergizi seimbang untuk dirinya
-         Menyimpulkan bahwa makanan yang bergizi dengan jumlah dan susunan menu seimbang menjadikan tubuh sehat
-         Mempraktekkan cara mengolah bahan makanan dengan tetap mempertahankan nilai gizinya






1.4        Mengidentifikasi organ peredaran darah manusia
-         Mengidentifikasi alat peredaran darah manusia melalui gambar
-         Mencari informasi tentang penyakit yang mempengaruhi alat peredaran darah manusia
-         Mempraktekkan kebiasaan hidup sehat untuk menghindari penyakit yang berhubungan dengan alat peredaran darah






1.5        Mengidentifikasi gangguan pada organ peredaran darah manusia
-         Mencari informasi tentang penyakit yang mempengaruhi alat peredaran darah manusia
-         Mempraktikkan kebiasaan hidup sehat untuk menghindari penyakit yang berhubungan dengan alat peredaran darah







RATA-RATA








RATA-RATA KESELURUHAN







              
Mengetahui,
Kepala SD / MI



( .............................. )

....................., .............
Guru Mapel IPA.



( .............................. )
.
File KKM secara utuh bisa di download melalui lingk di bawah ini

KKM Tematik Kelas 1
KKM Tematik Kelas 2
KKM Tematik Kelas 3
KKM Kelas 4
KKM Kelas 5

KKM Kelas 6

No comments:

Post a Comment